Jakarta - Rumah tangga Kiki Amalia dan Markus Horison tampaknya sudah tidak bisa diselamatkan lagi. Ini terbukti atas jawaban Kiki Amalia dalam sidang yang berlangsung, Senin (25/2) di Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan.Dalam sidang lanjutan tersebut, pihak Kiki Amalia bersedia dicerai talak Markus Horison.Namun, Kiki Amalia mengajukan sejumlah tuntutan berupa materi yang besarnya diungkapkan kuasa...
00.56 | 0
komentar | Read More